Pilihan Paket Wisata
Rizky Rahmat Rent menyediakan beberapa pilihan paket wisata yang anda dapat pilih untuk tujuan anda berlibur di Balikpapan ataupun seluruh Kalimantan.
Pantai Manggar Sari Segara Sari mempunyai luas sekitar 13 km dengan pemandangan air laut yang jernih dan bersih. Gelombangnya pun bisa dikatakan sedang-sedang saja jadi tidak membahayakan jika didekati. Dengan begitu semua pengunjungnya bisa merasakan sensasi bermain air laut di bibir pantai.
Pantai manggar & lamaru
Di dalam pasar yang diresmikan tahun 1983 ini, kamu dapat menemukan camilan, perhiasan, tas, serta pernak-pernik bermotif khas Dayak. Karena produk yang bervariasi, Pasar Inpres Kebun Sayur menjadi destinasi wisata belanja di Balikpapan yang pas untuk mencari oleh-oleh untuk kawan dan kerabat.
Wisata belanja kebun sayur
Pengunjung bisa belajar tentang mangrove serta bagaimana cara menanamnya. Terletak di Kelurahan Margomulyo, Kecamatan Balikpapan Barat, Kota Balikpapan ini begitu indah. Bila ditempuh dari pusat Kota Balikpapan, pengunjung bisa menuju ke lokasi dengan menempuh jarak 9 km
Kawasan Hutan Mangrove
Kawasan Wisata Pendidikan Lingkungan Hidup (KWPLH), atau yang dikenal sebagai Pusat Beruang Madu, adalah sebuah fasilitas pendidikan lingkungan hidup yang terletak 23 km di sebelah utara kota Balikpapan, Kalimantan Timur, Indonesia.
Wisata beruang madu
Untuk kamu yang baru bertandang ke kota 'minyak' ini, ada baiknya kamu mencoba dulu kuliner yang tidak lekang dimakan zaman. Kami akan mengajak keempat makan legendaris dan terenak yang ada di Balikpapan
Wisata Kuliner
Pasar ini menawarkan berbagai produk lokal, khususnya makanan tradisional, yang menggugah selera pengunjung. Selain itu, pasar ini juga memiliki nilai sejarah dan budaya yang tinggi.
Wisata Pasar tradisional tumpah pringgodani
Ingin Memesan?